Home » » Hal yang harus diketahui Cameraman

Hal yang harus diketahui Cameraman


Nih yang mau jadi Cameraman baca ! :)
Jenis Pengambilan gambar yg harus dikuasai seorang Cameraman :
1. ELS (Extreme Long Shot) : objek nampak secara keseluruhan. Contoh gambar Landscape/Pemandangan
 ‎2. LS (Long Shot) : jika objeknya manusia, maka objek terlihat seluruhnya, dari ujung kaki sampai kepala
3. MS (Medium Shot) : Jika Objeknya Manusia dapat diukur dari pinggang hingga sedikit ruang diatas kepala
‎4. MCU (Medium Close Up) : objek terlihat dari perut atas hingga kpala dngan mnyisakan sdikit ruang diatasnya
5. Close Up : jika objek manusia, maka dpt diukur dari bahu hingga sdikit ruang diatas kepala
6. Extreme Close Up : objek hanya terlihat hanya bagian tertentu saja, contoh : bola mata saja, atau hidung saja
7. Two Shot : mengambil gambar 2 obyek atau orang
8. Three Shot : mengambil gambar 3 obyek atau orang
9. Forground : mengambil gambar obyek dari belakang

Komposisi Pengambilan Gambar :
>Nose Room : ruang kosong yg disisakan di depan objek
>Head Room : sedikit ruang kosong diatas kepala objek, hal ini dimaksudkan agar objek ketika tampil di TV tidak terlihat penuh sesak.
>Triangulasi : artinya komposisi gambar harus seimbang, objek berada pada posisi ditengah layar dan berada di dalam segitiga

Gerakan Kamera :
> tilt up : pengambilan gambar vertikal dari atas ke bawah
> Tilt down ::sebaliknya
> Pan Left : pengambilan gambar horzontal dari kanan ke kiri
> Pan Right ::sebaliknya
> Zoom In : pengambilan gambar mendekati objek
> Zoom Out : pengambilan gambar menjauhi objek
> Follow on : gerakan kamera yg mengikuti objek
> Gerakan Crane : gerakan kamera ke semua arah .

mungkin segitu dulu yah?
hehe :D
sampe jumpa lagi
Share this article :

0 comments:

Posting Komentar

Translate

Fans Page Kami

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. VictorioUS - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger